PENERAPAN SAN REMO MANUAL PADA PENGIRIMAN (SATGAS MTF) TNI DALAM MISI UNIFIL

Authors

  • Martha Latu Retno

DOI:

https://doi.org/10.21776/ub.arenahukum.2015.00802.2

Keywords:

San Remo

Abstract

Abstract

At the year of 2009 for the first time Indonesia took part by send a warships (KRI) for peacekeeping mission in UNIFIL (United Nations Mission Interim Forces in Lebanon). The UNIFIL MTF's mission acted upon military operations other than war at sea were located in the area of conflict between Israel and Hezbollah. International legal provisions applicable to war at sea is the San Remo Manual which is a guideline for the implementation of war at sea. Therefore, it is necessary to study the legal status and how the implementation of the San Remo Manual can be used in military operations in the Task Force MTF UNIFIL mission. The purpose of writing is to examine and analyze the legal status of the Task Force and the military MTF identify and analyze the implementation of the San Remo Manual can be used in military operations in the Task Force MTF UNIFIL mission. This writing method normative legal writing approach Statute and philosophical approach. Of this paper will be the writing on the analysis results obtained legal status and application of the military task force MTF San Remo Manual can be used in the operation of the Task Force of UNIFIL MTF.
Key words: legal status of The MTF TNI’s task force, the implementation of the san remo manual

Abstrak

Pada tahun 2009 untuk pertama kalinya Indonesia mengirimkan Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) dalam misi pemelihara perdamaian di bawah bendera PBB pada misi United Nation Interim Forces Mission in Lebanon (UNIFIL). Di dalam Satgas MTF TNI misi UNIFIL ini malaksanakan operasi militer selain perang di laut yang berada didaerah konflik antara Israel dan Hisbullah. Ketentuan hukum Internasional yang berlaku untuk perang di laut adalah San Remo Manual yang merupakan pedoman pelaksanaan perang di laut. Tujuan penulisan ini untuk mengetahui dan menganalisa status hukum Satgas MTF TNI serta mengetahui dan menganalisa penerapan San Remo Manual dapat digunakan dalam operasi Satgas MTF TNI dalam misi UNIFIL. Penulisan ini menggunakan metode penulisan hukum normatif yang menggunakan pendekatan undang-undang dan pendekatan filsafat. Dari penulisan ini akan diperoleh hasil penulisan mengenai analisis status hukum Satgas MTF TNI dan penerapan San Remo Manual dapat digunakan dalam operasi Satgas MTF UNIFIL.

References

Buku

Departemen Pertahanan RI, 2007, Strategi Pertahanan, Departemen Pertahanan, Peraturan Menteri Pertahanan Nomor: Per/22 /M/XII/2007 tanggal 28 Desember 2007, Dephan, Jakarta.

Dyah Ochtorina susanti dan A’an Efendi, 2014, Metode Penelitian Hukum, Sinar Grafika, Jakarta.

Darji Darmodiharjo dan Sidharta, 2004, Pokok-pokok Filsafat Hukum, Apa dan Bagaimana Filsafat Indonesia, Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

Haryomataram, 2012, Pengantar Hukum Humaniter, Rajawali Press, Jakarta.

Johny Ibrahim, 2008, Teori dan Metodologi Penelitian Hukum Normatif, Bayu Media Publishing, Malang.

Louise Doswald-Beck, 1995, San Remo Manual on International Law Applicable to Armed Conflicts at Sea, Prepared by International Lawyers and Naval Experts convened by the HIIHL, Editor, International Institute of Humanitarian Law, Grotius Publications, Cambridge University Press.

Mochtar Kusumaatmadja dan Etty R. Agoes, 2010, Pengantar Hukum Internasional, Ed. 2, Cetakan ke-2, Alumni, Bandung.

Mabes TNI AL, 2012, Doktrin Eka Sasana Jaya, Mabes TNI AL, Jakarta.

Mabes TNI, 2008, Buku Petunjuk Induk tentang Operasi TNI, Peraturan Panglima Nomor Perpang/31/V/2008 tanggal 22 Mei 2008, Mabes TNI, Jakarta.

Peter Mahmud Marzuki, 2005, Penelitian Hukum, Kencana Prenada Media Group, Jakarta.

Soejono Soekanto, 2003, Pengantar Penelitian Hukum, UI Press, Jakarta.

Salim dan Arlies Septiana Nurbani, 2010, Penerapan Teori Hukum pada Penelitian Tesis dan Desertasi, RajaGrafindo Persada, Jakarta.

Suratman dan Philips Dillah, 2013, Metode Penelitian Hukum, Alfabeta, Bandung.

Zainuddin, 2009, Metode Penelitian Hukum, Sinar Grafika, Jakarta.

Jurnal

Enny Narwaty, 2012, Keberadaan San Remo Manual 1994 dalam Kaitannya dengan UNCLOS 1982, Perspektif Volome XV No. 3.

Enny Narwaty, 2008, Aturan Perang di laut: San Remo Manual sebagai sumber Hukum Internasional, Mimbar Hukum, Volume 20 No. 3, Edisi Juli 2012.

Makalah

Didong Rio Duta, 2010, Laporan Pelaksanaan Tugas sebagai perwira Staf Naval Operation Center/NOC UNIFIL, Mabes TNI, Jakarta.

KRI Sultan Iskandar Muda-367, 2014, Rencana Operasi Satgas MTF TNI Konga XXVIII-F/UNIFIL, Koarmatim, Surabaya.

KRI Frans Kaisiepo – 368, 2013, Laporan Pelaksanaan Tugas Satgas MTF TNI Konga XXVIII-E/UNIFIL 2013 (MTF-5), Koarmatim, Surabaya.

Peraturan Perundang-undangan

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 37 Tahun1999 tentang Hubungan Luar Negeri.

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2002 tentang Pertahanan Negara.

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 34 Tahun 2004 tentang Tentara Nasional Indonesia.

Kepres Nomor 15 Tahun 2006 tentang Kontingen Garuda Dalam Misi Perdamaian di Lebanon.

Kepala Staf TNI AL, 2015, Telegram Kasal Nomor 130/Sops/0215 TWU0203.1955 tentang Penunjukan KRI Bung Tomo-357 sebagai kapal kelas MRLF yang akan menggantikan KRI Sutan Iskandar -357dari kelas SIGMA dalam Satgas Konga XXVIII-H/MTF TNI, Sopsal, Jakarta.

Piagam PBB/ UN Charter.

San Remo Manual.

Surat Kabar

Yayan Sugiyana, 2014, Prajurit TNI Angkatan Laut dalam Misi Maritime Task Force (MTF), Majalah Cakrawala.

Downloads

Published

2016-03-03

How to Cite

Retno, M. L. (2016). PENERAPAN SAN REMO MANUAL PADA PENGIRIMAN (SATGAS MTF) TNI DALAM MISI UNIFIL. Arena Hukum, 8(2), 165–184. https://doi.org/10.21776/ub.arenahukum.2015.00802.2

Issue

Section

Artikel